Posted by: irmaaryasathiani | March 26, 2010

Dalam Peraduanku

Ya Alloh ..
Kututup mataku dalam kepasrahan penuh.
Jika aku tidak dapat melewati malam ini dan tiba di ufuk esok pagi, aku hanya berharap saat jiwaku membubung tinggi, tak ada rasa sakit yang tertinggal.
Sebab aku akan bertemu dan menatap wajah-Mu yang bertabur cahaya.
Kendati airmata kepedihan dan duka akan mengiringi sebuah perpisahan.

Namun jika aku masih bertemu seberkas cahaya di gerbang fajar, sujudku tak ingin lepas.
Agar kelak para malaikat dapat mengenali bekas sujud di keningku, dan membawanya ke hadapan-Mu.
Amin ya mujibassailin …..

Bakpay, 16 Maret 2010
10.32 Wib


Responses

  1. amien…
    semoga aku pun begitu….:)

    • Makasih Veera … sudah mampir di sini. Salam kenal.

      • dsalam kenal juga….^^

  2. sangat menyentuh kalbu,,,

    • makasih pak. kapan2 sy main k blognya deh.. 😀

  3. sama2. gmana kbrnya.. veera?

  4. sama2.. apa kbr veera?

    • alhamdulillah baik mbak…^^

  5. السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه

    Maaf, bukannya menggurui.
    Dalam Bahasa Arab, ada empat perbedaan kata “AMIN” yaitu :

    1. “AMIN” (alif dan mim sama-sama pendek), artinya AMAN, TENTRAM
    2. “AAMIN” (alif panjang & mim pendek), artinya MEMINTA PERLINDUNGAN KEAMANAN
    3. “AMIIN” (alif pendek & mim panjang), artinya JUJUR TERPERCAYA
    4. “AAMIIN” (alif & mim sama-sama panjang), artinya YA TUHAN, KABULKANLAH DOA KAMI

    السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه

    • wa’alaikum salam wr.wb

      makasih atas koreksiannya. semoga ke depannya bisa lebih berhati-hati dalam penulisannya agar terhindar dari kesalahan makna/arti.

  6. السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه

    Pntn, kmh damang? Pami diwidian, tiasa nyuhunkeun pin -na atanapi nami di FB.

    Nuhun sateuacan + saatosna.

    وَ عَلَيْكُمْ سَّلاَمُوَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

  7. السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه

    Pntn, kmh damang? Pami diwidian, tiasa nyuhunkeun, no HP / pin -na atanapi nami di FB.

    Nuhun sateuacan + saatosna.

    وَ عَلَيْكُمْ سَّلاَمُوَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ


Leave a comment

Categories